Asisten Administrasi Umum Pemprov NTB, H. Wirawan Ahmad
S.Si., M.T., menyampaikan penobatan Datu Rajamuda ini merupakan sebuah bukti Sejarah masa lalu Tana Samawa. Lembaga Kesultanan Sumbawa masih di kokoh dan di terima oleh Masyarakat. Akan tetapi, Posisi Kesultanan yang dulu sebagai sentrum Kekuasan beralih menjadi sentrum kebudayaan. Hal ini, bukanlah perkara yang mudah, Budaya menjiwai menjiwai semuanya, menjiwai aktifitas politik, ekonomi, dan seterusnya. Jelasnya.